Satlantas Polres Jembrana Binluh Kepada Seka Teruna-Teruni Kabupaten Jembrana

    Satlantas Polres Jembrana Binluh Kepada Seka Teruna-Teruni Kabupaten Jembrana

    JEMBRANA - Satlantas Polres Jembrana melaksanakan binluh dan memberikan materi kepada Seka Teruna-Teruni Kabupaten Jembrana di Aula Kantor Departemen Agama Jembrana, Rabu (29/3/2023) pukul 08.00 Wita.

    Kanit Kamsel Aiptu Kompyang menyampaikan bahwa kami dari Satuan Lalu lintas Polres Jembrana melaksanakan bimbingan dan penyuluhan serta memberikan materi UU No 22 tahun 2009 tentang lalulintas dan angkutan jalan kepada Seka Teruna Teruni Kabupaten Jembrana yang tergabung dari beberapa sekolah SMA Kabupaten Jembrana.

    "Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka pembinaan Teruna-Teruni yang berwawasan kebangsaan yang diselenggarakan oleh Kantor Departemen Agama Jembrana, " ujar Kanit Kamsel Aiptu Kompyang.

    "Dengan harapan agar dapat terciptanya generasi muda yang berwawasan kebangsaan dengan tertib berlalulintas guna meminimalisir terjadinya laka lantas dan pelanggaran lalulintas, " terangnya.(Hms Jbr)

    jembrana bali
    Sudarma

    Sudarma

    Artikel Sebelumnya

    Jelang Perayaan Hari Raya Nyepi Tahun Saka...

    Artikel Berikutnya

    Kapolres Jembrana Terima Audiensi dari Senkom...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Polri dan RCMP Perkuat Kerja Sama, Tingkatkan Kapasitas Lawan Kejahatan Transnasional
    Hendri Kampai: Hindari Terlalu Banyak Intervensi terhadap Kewenangan, Polri di Bawah Presiden Adalah Langkah Tepat
    Hendri Kampai: Utopia Indonesia, Irigasi Bagus dan Petani Bisa Panen Tiga Kali Dalam Setahun
    Ketua Dewan Nasional SETARA Institute : Polri di Bawah Presiden adalah Perintah Konstitusi RI

    Ikuti Kami